Blog Dunia Pendidikan

CONTOH KATA PENGANTAR TEKNIK-TEKNIK MEMAHAMI PERKEMBANGAN SISWA (TEKNIK NON TES 1: OBSERVASI, WAWANCARA, ANGKET)

KATA PENGANTAR


Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan rahmat, taufik dan hidayah-Nya lah kami dapat menyelesaikan makalah berjudul  “Teknik-teknik Memahami Perkembangan Siswa (Teknik Non Tes 1: Observasi, Wawancara, Angket)“.  Kami menyusun makalah ini untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Bimbingan dan Konseling. Kami berterima kasih kepada dosen mata kuliah Bimbingan dan Konseling yang telah memberikan tugas ini kepada kami.

Kami sangat berharap makalah ini dapat berguna dalam rangka menambah wawasan serta pengetahuan kita. Kami juga menyadari sepenuhnya bahwa di dalam tugas ini terdapat kekurangan-kekurangan dan jauh dari apa yang diharapkan.

Semoga makalah sederhana ini dapat dipahami bagi siapapun yang membacanya. Sekirannya makalah yang telah disususn ini dapat berguna bagi kami sendiri maupun orang yang membacanya.

Tasikmalaya, 18 Februari 2014

         

Penyusun
Iklan 655 x 60
0 Komentar untuk "CONTOH KATA PENGANTAR TEKNIK-TEKNIK MEMAHAMI PERKEMBANGAN SISWA (TEKNIK NON TES 1: OBSERVASI, WAWANCARA, ANGKET)"

Back To Top